Peringatan HBP ke-60, Lapas Tembilahan Gelar Apel Siaga 3+1 Dan Razia Kamar Hunian Serta Buka Puasa Bersama APH

    Peringatan HBP ke-60, Lapas Tembilahan Gelar Apel Siaga 3+1 Dan Razia Kamar Hunian Serta Buka Puasa Bersama APH


    Tembilahan - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan menggelar Apel Siaga 3+1 (Berantas Halinar) dilanjutkan dengan Razia Kamar Hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) serta Buka Puasa bersama Aparat Penegak Hukum (APH) dalam hal ini TNI dan Polri, Jum'at (5/4/2024). Dipimpin langsung oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Tembilahan, Hari Winarca, kegiatan berjalan dengan tertib dan humanis.

    Kalapas Tembilahan menjelaskan bahwasannya selain sebagai bentuk upaya memberantas halinar, kegiatan ini terselenggara juga dalam rangka peringatan Hari Bakti Pemasyrakatan (HBP) ke-60 tahun 2024.

    "Selain sebagai bentuk upaya nyata kita memerangi halinar, kegiatan ini diselenggarakan juga dalam rangka menyemarakkan peringatan HBP ke-60 tahun 2024, " jelasnya.

    Kalapas Tembilahan menambahkan bahwasannya sinergitas yang terjalin antara Lapas Tembilahan dengan APH lainnya di Kabupaten Indragiri Hilir telah berjalan dengan sangat baik dan harmonis.

    "Dapat saya sampaikan juga bahwasannya sinergitas kita dengan Apgakum di Kabupaten Inhil terjalin dengan sangat baik dan harmonis. Semoga dapat semakin prima kedepannya, " pungkasnya.

    "Selain Apel Siaga dan Razia Bersama, kita juga menggelar buka puasa bersama rekan-rekan dari TNI dan Polri guna mempererat hubungan yang telah terjalin baik sampai saat ini, " tutupnya.

    Kegiatan berjalan dengan tertib dan kondusif, tampak para Petugas meminta izin kepada para WBP sebelum melakukan penggeledahan serta melepas alas kaki sebelum memasuki kamar hunian.

    NANDA PRAYOGA

    NANDA PRAYOGA

    Artikel Sebelumnya

    Persiapan Menyambut Idul Fitri 1445 H, Kalapas...

    Artikel Berikutnya

    Apel Pagi Pegawai, Berikut Pesan Kalapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
    Kepala Lapas Tembilahan Hadiri Penguatan Tusi dan Reformasi Birokrasi Oleh Staf Ahli Menkumham Bidang Ekonomi
    Terjadwal Bagi Blok Tahanan dan Blok Wanita, Lapas Tembilahan Layani Kunjungan Tatap Muka Terbatas Bagi WBP
    Terjadwal Bagi Blok Narkoba, Lapas Tembilahan Layani Kunjungan Tatap Muka Terbatas Bagi WBP Secara Humanis
    Jaga Kebugaran Warga Binaan, Lapas Tembilahan Gelar Senam Pagi Rutin
    Wujudkan Layanan Publik Prima, Lapas Tembilahan Gelar Kunjungan Tatap Muka Untuk Warga Binaan Pemasyarakatan
    Puncak Peringatan HBP ke-60, Kalapas Tembilahan Pimpin Upacara Hari Bakti Pemasyarakatan Bersama Jajaran
    Deteksi Dini Gangguan Kamtib, Lapas Tembilahan Kembali Gelar Razia Kamar Hunian Warga Binaan
    Pekan Olahraga Pemasyarakatan, Petugas dan WBP Lapas Tembilahan Lakoni Berbagai Macam Pertandingan Olahraga
    Bahas Kiat Sukses Pembangunan ZI dan Kehumasan, Kalapas Tembilahan Terima Kunjungan Kasubbag Humas, RB dan TI Kanwil Kumham Riau
    Lapas Tembilahan Ikuti Apel Pegawai dan Halal Bihalal Idul Fitri 1445 H di lingkungan Kemenkumham RI Secara Virtual
    Lapas Tembilahan Bagikan Yasin dan Tasbih Kepada Warga Binaan Santri Pesantren Al-Ichwan
    Sukseskan Pemilu 2024, Petugas KPPS Lapas Tembilahan Ikuti Bimtek Bersama KPU Indragiri Hilir
    Sinergitas APH Terjalin Baik, Lapas Tembilahan Terima Patroli Sambang Rutin Polres Inhil
    Upayakan Perayaan Natal di Lapas Tembilahan Berjalan Baik, Kasi Binadik Pimpin Persiapan Bersama WBP
    Kalapas Tembilahan dan Jajaran Hadiri Pelepasan Mudik Bareng Hari Raya 1445 H Kemenkumham Secara Virtual

    Ikuti Kami